News Video
VIDEO. SDN Mawar 2 Banjarmasin Gelar Ujian dengan Tatap Muka
KANALKALIMANTAN.COM, BANJARMASIN –
Hari pertama Ujian Sekolah (US) tingkat Sekolah Dasar (SD) di Kota Banjarmasin dimulai Senin (5/4/2021).
Pelaksanaan ujian sekolah di SDN Mawar 2 Banjarmasin menerapkan protokol kesehatan (Prokes) yang ketat.
Sejak dari pintu gerbang sekolah, petugas keamanan sekolah sudah melakukan pemeriksan suhu tubuh semua siswa yang hadir.
Siswa kemudian diarahkan mencuci tangan di depan kelas masing-masing, setelah cek suhu tubuh. Semua siswa yang masuk juga mengenakan masker.
-
HEADLINE1 hari yang lalu
Kadisdikbud Kalsel Masih Tak Kunjung Muncul ke Publik
-
HEADLINE2 hari yang lalu
Pejabat ke Luar Daerah Diduga Tanpa Izin, Pj Sekda Banjarbaru Meradang
-
Kota Banjarbaru1 hari yang lalu
KPU Banjarbaru Beri Waktu 3 Hari Perbaikan Persyaratan Paslon
-
HEADLINE2 hari yang lalu
Unjuk Rasa di Kantor Gubernur, Pendemo Minta Pencopotan Kadisdikbud Kalsel
-
Kota Banjarmasin19 jam yang lalu
Belum Memenuhi Syarat, Tiga Paslon Pilwali Banjarmasin Diberi Waktu Perbaikan
-
Hukum3 hari yang lalu
Mantan Ketua KPU Banjarbaru Divonis 6 Bulan Penjara, Kasus ‘Jualan’ Tambahan Suara Caleg