Kabupaten Kapuas
Disdukcapil Kapuas Beri Dukungan Proper Sistem Informasi Kantor Kemenag Kapuas

KANALKALIMANTAN. COM, KUALA KAPUAS – Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Kapuas menerima kunjungan dari Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Kapuas, Rabu (18/5/2022).
Kunjungan kerja tersebut langsung dipimpin H Hamidhan SAg MA, Kepala Kantor Kemenag Kabupaten Kapuas didampingi oleh Kepala Subbag TU, M Potera Sosilo SHI MA.
Kepala Kantor Kemenag Kabupaten Kapuas H Hamidhan SAg MA menjelaskan maksud dan tujuan kunjungan kerja dalam rangka meminta dukungan proper stakeholder sistem informasi Kantor Kemenag Kabupaten Kapuas.
Baca juga : Tata Kelola Manajemen ASN Terbaik, BKPP Banjarbaru Raih Penghargaan Juara 1 dari BKN!
Dalam kesempatan tersebut, Kepala Disdukcapil Sipie S Bungai SSos MAP didampingi Kepala Bidang Pelayanan Pendaftaran Penduduk, Tornanto SE, dan Kepala Bidang PIAK Nerylia Paulina SSTP MAP menyambut baik kedatangan rombongan Kemenag Kapuas.
Kunjungan kerja diakhiri dengan penandatanganan dukungan stakeholder SIP Kementrian Agama di aula Disdukcapil Kapuas. (Kanalkalimantan.com/ags)
Reporter : ags
Editor : kk

-
Kota Banjarbaru3 hari yang lalu
RSD Idaman Banjarbaru Luncurkan Layanan Mobile Unit Transfusi Darah Atasi Kelangkaan Stok Darah!
-
HEADLINE3 hari yang lalu
KPK Geledah Penthouse Kempinski Milik Mardani Maming di Jakarta
-
HEADLINE2 hari yang lalu
11 Daerah Wajib Daftar MyPertamina buat Beli Pertalite dan Solar, Termasuk Banjarmasin!
-
HEADLINE3 hari yang lalu
Diskominfo Banjarbaru Bakal Bagikan 1.000 STB TV Digital, Ini Syarat Mendapatkannya
-
HEADLINE2 hari yang lalu
Siap-Siap di Kalsel! Beli Solar dan Pertalite Pakai Aplikasi MyPertamina
-
Kabupaten Barito Selatan2 hari yang lalu
Hadapi Karhutla, Sekda Barsel Cek Personel dan Peralatan