HEADLINE13 jam yang lalu
Main Basket Tak Gratis! Ada Biaya Sewa Lapangan Basket Taman Maskot Bekantan
KANALKALIMANTAN.COM, BANJARMASIN – Pegiat olahraga bola basket Kota Banajarmasin dibuat kecewa. Ya, kemunculan spanduk tarif alias sewa lapangan basket di kawasan Siring Maskot Bekantan mulai diberlakukan...