INTERNASIONAL
Protes Kudeta, 70 RS di Myanmar Setop Beroperasi
KANALKALIMANTAN.COM, MYANMAR – Gerakan Pembangkangan Sipil Myanmar, Rabu (3/2), mengatakan staf di 70 rumah sakit dan departemen medis di 30 kota di seluruh Myanmar memutuskan berhenti bekerja untuk memprotes tindakan militer yang melakukan kudeta di negara itu
Pernyataan yang diunggah di Facebook itu mengatakan tentara yang melakukan kudeta, telah menempatkan kepentingannya sendiri di atas rakyat Myanmar yang rentan dalam menghadapi kesulitan selama pandemi.
“Kami menolak untuk mematuhi perintah apa pun dari rezim militer tidak sah yang menunjukkan bahwa mereka tidak menghormati pasien kami,” katanya, sebagaimana dilansir dari Reuters. [ah/au]
Editor : VOA
-
Kota Banjarmasin2 hari yang laluTanggul Halangi Air Keluar di Komplek PWI, Ketua DPRD Banjarmasin Minta Dibongkar
-
NASIONAL2 hari yang laluBesok, Presiden RI Resmikan 166 Sekolah Rakyat Terpadu di Banjarbaru
-
Kota Banjarmasin3 hari yang laluRemaja 13 Tahun Terseret Arus di Sungai Martapura
-
Kota Banjarmasin2 hari yang laluBanjir di Gang Serumpun Sungai Lulut Masih Selutut
-
Kota Banjarmasin2 hari yang laluBanjir Rob Murung Selong Banjarmasin 407 Jiwa Terdampak
-
HEADLINE1 hari yang laluNilai TKA Jadi Syarat Wajib untuk Siswa Eligible SNBP 2026



